Selasa, 03 Januari 2012

PROGRAM KERJA BIDANG I. PENDIDIKAN DAN PENALARAN Koordinator Ni Luh Desy Dwi Anike D.


Jenis Program
Rasional
Tujuan
Indikator Pencapaian
Sasaran
Cara Pencapaian
Anggaran
Menerima dan menghadiri undangan akademik, baik tingkat regional maupun nasional serangkaian IMAHAGI
Perlunya menjalin hubungan yang baik antar universitas yang tergabung dalam IMAHAGI
Mempererat hubungan baik antara Himpunan Mahasiswa yang tergabung di IMAHAGI
Partisipasi dalam kegiatan serangkaian IMAHAGI
Mahasiswa/ lembaga terkait
1.      Menghadiri acara
Rp 5.000.000,-
Lomba Karya Tulis Mahasiswa (LKTM) Nasional

Berpartisipasi aktif dalam lomba LKTM tingkat Nasional sehingga terjalin hubungan baik antar Universitas khususnya fakultas/jurusan Geografi se-Indonesia.
Menumbuhkan minat menulis di kalangan mahasiswa dan memperkenalkan jurdik Geografi Undiksha di tingkat nasional melalui kegiatan LKTM Nasional
Terlaksananya kegiatan LKTM Nasional yang diselenggarakan oleh jurdik Geografi Undiksha, serta dihasilkan berbagai karya tulis yang lebih berkualitas dari sebelumnya.
PROGRAM KERJA BIDANG I. PENDIDIKAN DAN PENALARAN
Koordinator Ni Luh Desy Dwi Anike D.
 
seluruh mahisiswa dalam lingkup nasional

1.      Menginformasikan dengan sebaik mungkin kegiatan LKTM Nasional melalui media internet maupun surat edaran.
2.      Melaksanakan kegiatan dengan persiapan yang matang.
Rp 10.000.000,-
Lomba Karya Tulis Ilmiah Lingkungan SMA/K se-Bali

Perlunya menyalurkan ide dan kreativitas siswa SMA/K se-Bali dalam bentuk karya tulis

Meningkatkan kredibilitas dan daya berpikir kritis siswa terhadap masalah lingkungan
Kegiatan berjalan lancar, adanya peningkatan jumlah peserta, dan mampu menghasil-kan ide-ide serta terobosan baru
Siswa SMA/SMK se-Bali
1.      Menginformasikan kegiatan kepada seluruh SMA/K se-Bali.
2.      Sosialisasi Kegiatan
3.      Melaksanakan kegiatan


Rp 5.000.000,-

Olimpiade Kebumian


Melanjutkan program yang telah terlaksana sebelumnya agar jurdik Geografi tetap mampu berperan aktif sebagai fasilitator dalam meningkatkan wawasan dan pengetahuan kegeografian siswa.
meningkatkan minat dan pemahaman insan akademik mengenai kebumian
-Kegiatan dapat berjalan dengan lancar
- Adanya antusiasme dari insan akademik untuk mengetahui lebih jauh tentang olimpiade kebumian

Siswa SMA/SMK Se-Bali
1.      Menginformasikan kegiatan kepada seluruh SMA/K se-Bali.
2.      Sosialisasi Kegiatan
3.      Melaksanakan kegiatan

Rp  3.500.000,-
Perawatan Stasiun Meteorologi dan Klimatologi
Perlunya melanjutkan program pembersihan di kawasan ini agar stasiun ini tetap dalam kondisi yang baik.
Untuk meningkatkan rasa memiliki mahasiswa jurdik geografi terhadap stasiun meterologi dan klimatologi.
Kegiatan berjalan secara berkelanjutan.

Mahasiswa
Melaksanakan kegiatan setiap  sebulan sekali.

Rp 100.000,-
Mading
Perlunya meningkatkan kreativitas mahasiswa jurdik Geografi melalui pembuatan mading. Selain itu, perlunya memperkenalkan jurdik Geografi ke khalayak umum.
Menggali kreativitas mahasiswa geografi dalam bentuk mading dan mempersiapkan untuk lomba mading serangkaian GKM POS
Kegiatan berjalan dengan baik dan lancar

Mahasiswa Jurdik Geografi
Melaksanakan kegiatan

Rp. 1.000.000,-









                                                          

Tidak ada komentar:

Posting Komentar